Bukanlah kesabaran jika masih punya batas, dan bukanlah keikhlasan jika masih merasa sakit.
Ingat, Janji Allah tak pernah mengecewakan, bila kamu masih merasa kecewa, mungkin ada yang salah dengan imanmu.
~ Ali bin Abi Tholib radhiyallahu anhu ~
La Haula Wala Quwwata Illa Billahil Aliyil Adzim - Semoga Jalan Kami Jalan Fisabilillah - (Insya Allah)